Mengenal Atribut Rowspan dan Colspan Dalam Tabel HTML

Mengenal Atribut Rowspan dan Colspan Dalam Tabel HTML

Sebelumnya kita sudah Mengenal Atribut border, cellpadding, dan cellspacing dalam HTML, nahh untuk kesempatan kali ini kita akan mengenal lagi beberapa atribut dalam HTML, yaitu atribut rowspan dan colspan. Oke langsung simak berikut ini tutorialnya.

Mengenal Atribut Rowspan dan Colspan Dalam Tabel HTML

Fungsi atau kegunaan dari kedua ini, adalah untuk menyatukan, tabel, tapi tiap atribut ini memiliki fungsi tersendiri, yaitu
  • Atribut rowspan berfungsi untuk menggabungkan antar baris kolom dalam tabel html. 
  • Atribut colspan  berfungsi untuk menggabungkan antar kolom dalam tabel html
Supaya bisa lebih mengerti, langsung saja ke contoh penggunaannya, berikut ini.
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Contoh Penggunaan Atribut Colspan dan Rowspan Tag Tabel</title>
</head>
<body>
<h1>Contoh atribut colspan dan rowspan </h1>
<table border="1">
    <tr>
        <td>Baris 1, Kolom 1</td>
        <td>Baris 1, Kolom 2</td>
        <td>Baris 1, Kolom 3</td>
    </tr>
    <tr>
        <td rowspan="4">Baris 2, 3 & 4, Kolom 1</td>
        <td colspan="2" >Baris 2, Kolom 2 & 3</td>
    </tr>
    <tr>
        <td> Baris 3, Kolom 2</td>
        <td> Baris 3, Kolom 3</td>
    </tr>
    <tr>
        <td> Baris 4, Kolom 2</td>
        <td> Baris 4, Kolom 3</td>
    </tr>
</table>
</body>
</html>
Contoh Atribut Rowspan dan Colspan Dalam Tabel HTML

Fungsi dari atribut rowspan dan colspan ini sama halnya dengan fungsi merge cell yaitu menyatukan kolom dan baris dalam tabel

No comments:

Post a Comment